Home » , , , » Cara Mudah Menggunakan Remote Desktop

Cara Mudah Menggunakan Remote Desktop

Remote Desktop adalah cara untuk mengontrol komputer lain dari jarak jauh, baik itu dalam satu LAN (Local Area Network) maupun melalui internet.
Microsoft Windows sebenarnya telah mengintegrasikan fasilitas ini, hanya saja masih banyak orang yang belum memahami dan menggunakannya dengan baik,
mungkin dikarenakan perlunya setting yang cukup rumit (bagi pemula) dalam menjalankannya.Oleh karena hal tersebut di atas, disini saya akan mencoba untuk berbagi sebuah software gratisan yang dapat memudahkan untuk melakukan kontrol komputer dari jarah jauh. Nama software nya adalah Ammy Admin, anda dapat membaca dan mengunduhnya di situs resminya disini.Berikut adalah tampilannya  :

Cara Penggunaan :
1. Apabila digunakan sebagai Operator

  • Jalankan Ammy Admin nya.

  • Masukkan Client ID/IP dari komputer yang akan kita kontrol.

  • Setting kualitas gambar nya (saya biasanya menggunakan Desktop - photo JPEG 20%)

  • klik Connect

  • Tunggu beberapa saat untuk menunggu konfirmasi / izin dari komputer client (yang akan di kontrol).

  • Pada komputer Client (yang akan di kontrol) pilih YES / Allow this Conection.

  • Kemudian akan tampil sebuah tampilah desktop dari komputer client, dan kita dapat mengontrolnya seperti kita menggunakan komputer sendiri (Full Control and Access)

2. Apabila digunakan sebagai Client

  • Aturlah / setting pada Program Ammy Adminnya.

  • Pilih pengaturan sesuai yang anda inginkan. (saya yakin anda pasti mengerti).

Selamat mencoba. ;-)

Deskripsi Iklan
Deskripsi Iklan
Deskripsi Iklan
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Teknisi Komputer Online

2 komentar:

hendar said...

a pengen d ajarin bikin database sama admin website,cara menggabungkan semuanya,bisa ga a??

ysf301282 said...

@hendar, maksudnya mau bikin web/blog sendiri bukan? gampang ko, hendar uda punya hosting ama domainnya belum? kalo belum tinggal daftar aja hostingnya yang gratis dulu di http://000webhost.com, dan bikin domain gratis di http://dot.tk :-) klo uda punya tar saya kasih tau lagi :-)

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Teknisi Komputer Online - All Rights Reserved
Template Modify by Yusup Abdurakhman
Proudly powered by Blogger